Halo Bandung 29 Jun 2016, 12:33 WIB Deddy Mizwar klaim hanya satu perusahaan di Jabar tidak berikan THR "Jabar belum ada kecuali Subang, perusahaannaya memang mau bangkrut di Subang itu," kata Demiz.
Halo Bandung 29 Jun 2016, 12:25 WIB Meminimalisir antrean, PT KAI resmikan cek in mandiri "Jadinya diharapkan tidak akan terjadi antrean panjang lagi dengan adanya CIM ini," kata Edi.
Halo Bandung 29 Jun 2016, 11:46 WIB Polisi jaga 98 pintu perlintasan kereta api di Jabar saat mudik Hal itu untuk menghindari main serobot kendaraan setelah kereta lewat dan palang dibuka," kata Kapolda Jabar Irjen Pol Bambang.
Halo Bandung 29 Jun 2016, 10:57 WIB Kebutuhan hidup tinggi sebabkan banyak petani jual lahan "Para petani yang menjual tanahnya tidak lepas dari konsumerisme, kebutuhan hidup tinggi, ingin beli motor dan lain-lain," kata Irianto.
Halo Bandung 29 Jun 2016, 10:36 WIB ITB terima 1.678 mahasiswa baru melalui jalur SBMPTN Masa pendaftaran mahasiswa baru ITB dimulai dari tanggal 2 sampai 5 Agustus 2016.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 19:44 WIB BBPOM sebut Bandung bebas vaksin palsu "Kalau RS pemerintah sudah jelas. Kalau pemerintah-kan Bio Farma. Ada rilis dari BPOM juga yang sudah diuji," kata Kepala BBPOM Bandung.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 16:30 WIB Server pengumuman SBMPTN dipastikan sibuk "Sementara yang akan diterima dari 700 pendaftar itu hanya 90 ribuan yang diterima," ujar Asep.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 14:57 WIB Pantau kesiapan arus mudik, Dirut PT KAI turun ke lapangan Edi Sukmoro mendatangi masinis untuk memberikan imbauan mengenai kesiapan jelang arus mudik dan balik, masinis yang lelah wajib untuk istirahat.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 13:53 WIB Dishub prediksi 281 ribu penumpang bus akan berangkat dari Bandung "Kita prediksi tahun ini jumlah penumpang di dua terminal naik 5 persen," kata Yosep.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 13:32 WIB Puncak arus mudik di Kota Bandung diprediksi terjadi H-4 Lebaran "Sebagian besar pegawai terakhir bekerja hari Jumat. Hari Sabtu mulai libur itu diprediksi melaksanakan mudik," ujar Yosep.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 12:54 WIB Ada vaksin mencurigakan BBPOM Bandung lakukan penyitaan Vaksin mencurigakan tersebut ditemukan di rumah sakit wilayah Bogor dan Bekasi.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 11:02 WIB Ridwan Kamil akan beri sanksi PNS pakai kendaraan dinas buat mudik "Seperti saya sampaikan, kami Pemkot Bandung akan mengikuti arahan dari pusat," kata Ridwan.
Halo Bandung 28 Jun 2016, 10:26 WIB Jawa Barat dinilai tidak memiliki konsep tata ruang jelas "Industri di Jepang harus dibangun di pinggir pantai. Di tengah-tengah dibangun hutan. Itu ada sentuhan kultur," kata Nursyawal.
Halo Bandung 27 Jun 2016, 13:30 WIB 13 Tahun vaksin palsu diedarkan, polisi akan cek ke puskesmas dan RS "Polda jabar akan berkoordinasi dengan BPOM yang ada di wilayah masing-masing," kata Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Yusri Yunus.
Halo Bandung 27 Jun 2016, 12:05 WIB Geliat lebaran mulai terasa di mal Bandung Menjelang lebaranada peningkatan jumlah pengunjung yang mencapai 50-60 persen.
Halo Bandung 27 Jun 2016, 11:35 WIB Gubernur Jabar larang kendaraan dinas dipakai mudik "Namanya juga kendaraan dinas dipakai untuk dinas," ujar Aher.
Halo Bandung 27 Jun 2016, 11:20 WIB Lahan pertanian di Jawa Barat terdesak industri Di sisi lain pertumbuhan penduduk yang pesat menjadi tantangan lain bagi pertanian di Jawa Barat.
Halo Bandung 27 Jun 2016, 10:27 WIB Usai lebaran, Tim Sepakbola Indonesia ikut turnamen HWC di Skotlandia Para pemain memiliki latar belakang berbeda-beda, yakni Orang yang Hidup Dengan HIV/Aids (ODHA), warga miskin kota, anjal sampai pecandu.
Halo Bandung 26 Jun 2016, 20:20 WIB Sekarang BPJSTK ada aplikasinya loh! Fitur ini memberikan akses kepada para pekerja peserta BPJS Ketenagakerjaan untuk menyampaikan informasi terkait status kepesertaan, besaran upah
Halo Bandung 26 Jun 2016, 15:48 WIB Ada peringatan Hari Anti Narkotika seru di kolong jalan layang Pasupat “Kampanye Support Don’t Punish menjadi gerakan masyarakat untuk mendapatkan informasi yang benar dalam isu HIV dan NAPZA,” ujar Indra.
Halo Bandung 26 Jun 2016, 11:06 WIB Tokopedia bekerjasama dengan Pemkot Bandung buka laman khusus Bandung Laman ini akan mewadahi produk UMKM warga Kota Bandung.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 14:35 WIB Hari ini hasil seleksi PPDB Kota Bandung jalur non akademik diumumkan Pengumuman dilakukan pukul 14.00 WIB.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 14:22 WIB Dishub Bandung kerahkan 90 personel hadapi arus mudik lebaran Mereka akan membantu kepolisian dalam mengatur lalu lintas.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 13:23 WIB Pemkot Bandung akan beri pendampingan di pengadilan bagi korban KDRT Semua biayanya ditanggung oleh Pemkot Bandung.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 12:58 WIB Ketersediaan darah kurang, PMI Bandung genjot kegiatan donor PMI Bandung tengah agresif melakukan jemput bola dalam memenuhi kebutuhan darah.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 12:28 WIB Jasa Raharja siapkan dana santunan korban kecelakaan saat lebaran Tahun lalu, angka kecelakaan yang menelan korban meninggal jumlahnya berada di bawah 10 orang.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 11:44 WIB Tolak parcel lebaran, Ridwan Kamil pasang pengumuman di gerbang rumah Tulisan itu ditempel di gerbang rumah dinasnya.
Halo Bandung 25 Jun 2016, 11:01 WIB Mahasiswa Asia-Afrika dikenalkan pada tradisi ngabuburit Peserta berasal dari mahasiswa Nigeria, Kenya, Tunisia, Palestina, Pakistan, dan Thailand.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 19:41 WIB BIN lacak keberadaan ABK yang disandera di Filipina "Pemerintah akan melakukan langkah-langkah paling baik untuk menyelamatkan mereka," kata Sutiyoso.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 19:25 WIB Ulama Jabar diminta cuci otak pengikut paham radikal "Kalau ulama sebagai penyampai informasi akan lebih didengar," kata Sutiyoso.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 16:40 WIB Museum KAA Bandung gelar buka puasa bersama mahasiswa Asia-Afrika Museum KAA menghadirkan mahasiswa dari Nigeria, Kenya, Tunisia, Palestina, Pakistan, dan Thailand sedang menempuh studi di Indonesia.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 16:15 WIB Ridwan Kamil beserta Istri jenguk pasien RSUD Kota Bandung Selain itu, keduanya juga melihat kondisi fisik dan peralatan rumah sakit, seperti laboratorium, ruang ICU, dan ruang terapi pasien.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 15:03 WIB Tandai bus laik jalan, Dishub tempel stiker Penempelan stiker ini sebagai tanda bahwa kendaran tersebut telah lolos uji kelaikan.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 14:21 WIB 1.225 Armada bus disiapkan untuk angkut pemudik dari Bandung Seluruh armada bus yang dioperasikan dalam angkutan lebaran dipastikan telah layak jalan.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 13:07 WIB Lebaran dan tahun ajaran baru berdekatan, penjualan kue kering menurun Ini terjadi karena skala prioritas masyarakat cenderung membayar kebutuhan sekolah ketimbang membeli kue.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 11:23 WIB Pemerintah kabupaten/kota di seluruh Jabar diminta gelar pasar murah "Kalau anggaran diselenggarakan juga di APBD kabupaten/kota maka akan lebih bagus dalam menstabilkan harga," kata Aher.
Halo Bandung 24 Jun 2016, 10:32 WIB Cascade Trio terbang ke Amerika ikuti Insitut Musik Kamar "Negara bisa saja berperang, tapi individu-individu jangan saling benci," kata Airin.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 18:44 WIB Ini cara istri Ridwan Kamil berbagi kebahagiaan saat Ramadan "Acara ini didukung dari bulog, dari pengusaha-pengusaha dan masyarakat yang turut serta berdagang disana," katanya.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 17:38 WIB Hampir setahun jadi tersangka, Kadisdik Jabar belum juga ditahan "(Asep) Sudah hampir setahun ditetapkan sebagai tersangka. Harusnya dia segera ditahan," kata Erlan.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 15:47 WIB Pemkot Bandung dan Dirjen Pembendaharaan Negara Jabar gelar pelatihan Pelatihan bersama Sistem Informasi Kredit Program kepada seluruh SKPD yang memiliki tupoksi pembinaan UMKM.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 15:11 WIB Mudik Lebaran Bandara Husein Sastranegara dijaga TNI AU Pihak PT Angkasa Pura II juga menambah sejumlah CCTV yang akan langsung terkoneksi ke Kementerian Perhubungan.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 15:06 WIB Dinilai gagal kelola lingkungan, ini reaksi Kepala BPLH Kota Bandung "Pemprov ini luar biasa. Menurut saya begitu perhatian sekali kepada Pemkot Bandung dalam pengelolaan lingkungan," kata Hikmat.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 14:51 WIB Dari 83 tes urine, 2 pramugari ditemukan positif Saat urine menunjukan hasil positif obat, keduanya mampu menunjukan bukti tengah mengonsumsi obat secara legal.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 12:48 WIB 2 Pekan jelang lebaran, belum ada lonjakan penumpang Pihak PT Angkasa Pura II memprediksi puncak arus mudik terjadi pada 2 Juli di di Bandara Internasional Husein Sastranegara Bandung.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 12:40 WIB Daftar rumah sakit siaga di jalur mudik Jabar Berikut adalah daftar rumah sakit yang disiagakan dijalur mudik wilayah Jawa Barat.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 12:33 WIB Dinkes Jabar siap lakukan pengamanan arus mudik lebaran Pengamanan berupa penyedian fasilitas kesehatan bagi pemudik di sejumlah titik.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 11:32 WIB Jelang arus mudik, pilot dan pramugari dites urin Pemeriksaan ini sempat mengagetkan awak penerbangan di Bandara Husein Sastranegara Bandung.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 11:13 WIB Paket menginap murah meriah di Regata Hotel hanya Rp 450 ribu "Lakukan pemesanan dari sekarang sebelum kehabisan karena tingginya peminat menginap pada periode tersebut," ujar Tika.
Halo Bandung 23 Jun 2016, 11:00 WIB Dinilai gagal jaga lingkungan Emil minta BPLHD Jabar nilai secara fair "Jangan ada masalah dikritik pas kita berprestasi pura-pura tidak tahu. Kita dapat Adipura, langit biru juara satu nasional, jadi fair," kata dia
Halo Bandung 23 Jun 2016, 10:45 WIB Bio Farma tegaskan tak ada kebocoran produksi vaksin "Semuanya sesuai dengan standar WHO jadi kami tidak memproduksi sembarangan," kata Rahman.