Halo Bandung 26 Sep 2017, 13:21 WIB Soal SK bodong Golkar, Ridwan Kamil juga merasa dirugikan "Saya mah bagian yang dirugikan oleh berita hoax itu (SK bodong). Jadi jangan tanya urusan dapur orang ke Saya," kata Emil.
Halo Bandung 26 Sep 2017, 13:16 WIB Ulang tahun ke-72, KAI terus berbenah dan kian diminati masyarakat "Banyak hal yang telah berubah terutama dalam pelayananan sehingga kereta api sekarang semakin diminati masyarakat," ujar Joni.
Halo Bandung 26 Sep 2017, 13:05 WIB Pangdam III Siliwangi tak paksakan anggotanya nonton Film G30S/PKI "Kalau Jabar di sini ya mau nonton ya nonton. Tidak ada paksaan," kata Herindra.
Halo Bandung 26 Sep 2017, 12:35 WIB Refactory.id tingkatkan harga jual programer di Indonesia "Ini bootcamp untuk sekolah singkat pemrograman. Mereka yang ikut bootcamp ini sudah memiliki keahlian pemrograman," kata Taufan.
Halo Bandung 26 Sep 2017, 11:10 WIB HUT ke 207, Pemkot Bandung beri penghargaan pada 18 tokoh yang berjasa "Jadi ini tradisi baru memberikan penghargaan dari Walikota Bandung kepada mereka-mereka yang dianggap berjasa," ujar Ridwan Kamil.
Halo Bandung 26 Sep 2017, 11:05 WIB Ribut gara-gara SK dukungan buat Emil, Golkar Jabar sampai lapor polisi "Ini sangat berdampak luar biasa di akar rumput. Kita bisa melihat reaksinya di seluruh kabupaten/kota di Jabar," kata Iswara.
Halo Bandung 26 Sep 2017, 10:59 WIB HUT ke 207 Kota Bandung, ini dua PR pemerintahan Ridwan Kamil "Terutama transportasi dan infrastruktur banjir. Itu dua target yang sedang kita belanjakan," kata Emil.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 15:32 WIB Boleh ngemil, tapi pilih yang sehat biar enggak rusak gigi Memperhatikan tren camilan anak dengan memerhatikan pemilihan camilan sehat yang bernutrisi seimbang bagi pertumbuhan gigi.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 15:03 WIB Kembangkan usaha lewat pembiayaan ekonomi syariah "Pembiayaan perbankan syariah yang diakses pelaku ekonomi kreatif bisa digunakan untuk pengembangan usaha mereka," ujar Fadjar Hutomo.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 14:56 WIB PT Pindad benarkan BIN pesan 517 pucuk senjata laras pendek 517 pucuk senjata api itu merupakan kontrak PT Pindad (Persero) dengan pihak Kepolisian Republik Indonesia, untuk keperluan BIN.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 14:39 WIB HUT Bandung ke 207, Ridwan Kamil 'pamer' sederet penghargaan yang diraih Emil mengungkapkan, bahwa peringatan HJKB tahun ini harus pula dinilai sebagai momentum perubahan tatanan sosial.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 14:27 WIB PKB tunggu Golkar dukung Ridwan Kamil di Pilgub Jabar "Prinsipnya PKB tidak ada masalah. Kami tidak keberatan Golkar gabung," kata Syaiful Huda.
Lapak 25 Sep 2017, 14:04 WIB Rossa luncurkan parfum berawal dari banyak orang yang nyinyir "Aku berani jamin produk ini memang bagus karena parfumnya saja tahan seharian saat dipakai," kata Rossa.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 13:40 WIB Telkom rekrut 510 karyawan muda yang punya karakter PT Telkom juga mengembangkan digital culture dengan smart building.
Halo Bandung 25 Sep 2017, 12:49 WIB Periksa gigi di Unpad yuk, gratis loh Selama 3 hari, masyarakat Bandung dan sekitarnya bisa melakukan pemeriksaan serta perawatan gigi gratis di RSGM FKG UNPAD.
Lapak 25 Sep 2017, 09:38 WIB Tingkatkan daya beli pelanggan, FIFGROUP luncurkan E-Card "Dengan adanya e-card yang sudah terhubung dengan ponsel jadi begitu praktis," ujar Indra.
Halo Bandung 24 Sep 2017, 14:55 WIB Bandung ICT Expo akan diselenggarakan pekan depan "Bandung ICT Expo adalah improvisasi dari upaya-upaya kami membangun kemajuan bangsa," ujar Ashari.
Halo Bandung 24 Sep 2017, 14:36 WIB Rangkaian HUT Kota Bandung, 110 moko berjejer di sepanjang Jalan Asia Afrika "Mobil bisa dimodif jadi apa saja yang bermanfaat. Saya sangat mendukung, karena Bandung sangat identik dengan inovatif," ujar Emil.
Halo Bandung 23 Sep 2017, 15:19 WIB DPW PPP lebih condong ke poros baru, ini kata Ridwan Kamil Emil pun mempersilahkan jika nantinya PPP lebih memilih bergabung dengan poros baru.
Halo Bandung 23 Sep 2017, 14:09 WIB Grandprix, sabet gelar doktor diusia 24 tahun Dia mengakui, sejak SMA memang menyukai pelajaran berbau Kimia.
Halo Bandung 23 Sep 2017, 12:49 WIB Proyek LRT Bandung masih terkendala administrasi perizinan pusat "Jadi ada empat tahap lagi. Pola itu kan saya nggak bisa nyuruh sekarang sekarang, 'ayo cepet'," kata Didi.
Halo Bandung 22 Sep 2017, 17:20 WIB Ridwan Kamil akui intens komunikasi dengan Golkar dan sempat bertemu Setnov "Sudah lama sekali sudah berbulan-bulan. Saya ke Pak Setnov (Ketum Golkar), ke Pak Romi (Ketum PPP) juga," kata Ridwan Kamil.
Halo Bandung 22 Sep 2017, 17:07 WIB Beredar Surat Keputusan DPP Golkar dukung Ridwan Kamil maju Pilgub Jabar 2018 "Bisa juga hoax kan. Soalnya saya lihat tanggalnya belum ada, nomor suratnya belum ada," kata Emil.
Halo Bandung 22 Sep 2017, 11:25 WIB Pemkot Bandung tandatangani kerja sama smarcity dengan Pemkab Garut "Kita tidak egois, kita mau maju bersama saling bantu ini harus jadi sebuah konsep Garut bantu Bandung, Bandung bantu Garut," kata Emil.
Halo Bandung 22 Sep 2017, 11:22 WIB Kalau jadi koalisi, PPP Jabar akan minta jatah wakil ke Ridwan Kamil "Tetapi kepentingan PPP di sini bagaimana memposisikan kader dan partai mengambil peran di Pilgub Jabar," kata Syaiful Hidayat.
Kuliner 22 Sep 2017, 11:16 WIB Mulai dari seblak hingga makanan ala Korea hadir di Pepeto Pier "Kita enggak terima sembarang tenant, makanya yang ada di sini dijamin lezat dan bisa bikin ketagihan," kata Yoga.
Gaya Hidup 22 Sep 2017, 11:11 WIB Kembali ke Bandung, Film Bara langsungkan syuting di bengkel "Alhamdulillah selama ini proses syuting berjalan dengan lancar," ujar Ferri.
Lapak 21 Sep 2017, 14:20 WIB JBL buka toko pertama di Kota Bandung, cek di sini lokasinya JBL buka toko pertama di Selain itu juga menyediakan earphone yang diperuntukkan dan dirancang khusus bagi para atlet.
Lapak 21 Sep 2017, 14:07 WIB Pegadaian tawarkan angsuran motor dan mobil dengan mudah dan murah Kegiatan ini diselenggarakan untuk meningkatkan kepedulian masyarajat terhadap produk pembiayaan Pegadaian.
Gaya Hidup 21 Sep 2017, 13:50 WIB Nuansa Bandung rasa Santorini begitu kental ditempat ini Tak disangka baru sebulan dibuka untuk publik, tempat makan yang ada di Jalan Dangdeur Indah itu berhasil mencuri perhatian.
Halo Bandung 21 Sep 2017, 08:58 WIB PKL dan Parkir liar masih marak, Pemkot Bandung gandeng polisi dan TNI Penertiban yang selama ini dilakukan belum membuat efek jera.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 17:28 WIB Ini motif pelaku curas di Bandung yang pernah ngaku-ngaku jadi anggota TNI Dalam catatan kriminalnya, Joe pernah diamankan karena pernah mengaku anggota TNI dan melawan anggota lalu lintas.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 16:45 WIB Ridwan Kamil dan Oded ziarah ke makam pendiri Bandung Dimulai dari Pendopo Kota Bandung, Ridwan beserta jajaran berjalan kaki melewati Masjid Raya Bandung Provinsi Jawa Barat menuju Makam Dalem Kaum.
Kuliner 20 Sep 2017, 16:18 WIB Lucu ada kafe dengan tema Doraemon di Jalan Suci Terdiri dari bangunan dua tingkat, pada bagian bawah pengunjung diajak mengenal tokoh Doraemon lengkap dengan teman-temannya.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 14:25 WIB Pemkot sedang bangun museum khusus sejarah perjalanan Kota Bandung "Di zaman Saya, Saya ingin menerjemahkan nasehat Bung Karno, Jas Merah, jangan sekali-sekali melupakan sejarah," kata Ridwan Kamil.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 14:22 WIB Hari Jadi Kota Bandung ke 207, Pemkot entaskan para jomblo lewat nikah massal "Berdasarkan survei, hal yang paling membahagiakan warga adalah keharmonisan keluarga dan interaksi sosial," kata Emil.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 14:12 WIB Beri sanksi aksi 'Save Rohingya', Emil nilai PSSI terlalu kaku Emil menilai PSSI kurang bijak dengan menafsirkannya aksi sebagai pesan politik.
Gaya Hidup 20 Sep 2017, 12:09 WIB Kenapa mayoritas masyarakat Indonesia masih gunakan 2G? Ternyata ini sebabnya... "Jangan-jangan orang Indonesia sebagian besar belum butuh layanan 4G, yang penting bisa komunikasi verbal," Nonot Harsono.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 11:01 WIB Baru saja menghirup udara bebas, Residivis ini kembali berulah "Penangkapan dilakukan karena tersangka ini merupakan pelaku curas di salah satu minimarket di Kota Bandung," kata Kapolrestabes Bandung.
Gaya Hidup 20 Sep 2017, 10:07 WIB 80 Persen masyarakat Indonesia manfaatkan internet untuk hiburan Di Tiongkok, negara mendukung kehadiran internet untuk dimanfaatkan guna meningkatkan perekonomian.
Halo Bandung 20 Sep 2017, 09:30 WIB Peduli Rohingya, Pemerintah Jabar gelar aksi jalan kaki Pemerintah Provinsi dan Baznas Jawa Barat menggandeng Rumah Zakat dalam realisasi program Jabar Peduli Rohingya.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 19:03 WIB Setelah PPP, NasDem tunggu realisasi Golkar dukung Ridwan Kamil Sebelumnya, Sekretaris Jenderal Partai Golkar Idrus Marham memberi sinyal akan mendukung Ridwan Kamil dalam perhelatan politik terbesar di Jabar.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 18:21 WIB Pengemudi Jazz yang tewaskan pemotor di flyover Kiaracondong menyerahkan diri "Berdasarkan pengakuannya, dia kabur karena merasa ketakutan. Jadi dia melarikan diri," kata Kasatlantas Polrestabes Bandung.
Profil 19 Sep 2017, 16:26 WIB Wah keren di Bandung ada wanita yang disebut ibu kardus Kesukaannya mengotak-atik kardus yang kerap dinilai tak berharga menjadi barang unik dan berguna itu dilakukannya sejak tahun 2013.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 16:21 WIB Instruksikan sisir apotek, Kapolda Jabar bakal sikat penjual PCC "Saya sudah instruksikan pada Dirnarkoba untuk lakukan pengecekan di tempat lain seperti toko obat, apotek dan lain-lain," kata Budi.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 16:07 WIB Pembangunan saluran air, Ridwan Kamil imbau masyarakat hindari Jalan Pasteur "Jadi dalam waktu sebulan dari tanggal 17 September sampai pertengahan Oktober, Jalan Pasteur akan mengalami kendala kemacetan," kata Emil.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 16:06 WIB Tren angka partisipasi warga Jabar di Pilkada cenderung menurun Menurut Komisioner KPU Nina Yuningsih, penyelenggaraan Pilgub Jabar 2004 tingkat partisipasi masyarakat cukup besar yakni mencapai 86,19 persen.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 15:57 WIB Teror di Cirebon, Densus 88 geledah rumah IM di Majalengka IM ini masuk dalam kelompok jaringan Jamaah Ansharut Daulah (JAD) Majalengka.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 15:31 WIB PPP segera deklarasikan dukungan buat Emil di awal Oktober, apakah Golkar menyusul? "Kalau dari PPP sudah finalisasi. Tapi pak ketumnya lagi di luar negeri. Saya kira di awal Oktober," kata Emil.
Halo Bandung 19 Sep 2017, 14:01 WIB Tangani banjir di Pasteur, proyek pembangunan saluran baru mulai dikerjakan Pihaknya telah melobi pihak Kementrian PUPR untuk menanggulangi banjir di kawasan Pasteur.