Halo Bandung 20 Jan 2016, 17:34 WIB Banyak inovasi, Pindad targetkan penjualan Rp 3 triliun Target tersebut akan bisa dicapai dengan memperkokoh lini usaha, pengembangan bisnis, dan inovasi produk.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 17:27 WIB Harga daging sapi di Bandung kini tembus Rp 130 ribu per kilogram "Kenaikannya sudah terjadi seminggu ini. Awalnya hanya naik Rp 2 ribu kemudian naik Rp 5 ribu, dan naik lagi Rp 7 ribu," kata Eko.
Kuliner 20 Jan 2016, 16:31 WIB Pedagang bakso keluhkan harga daging tinggi Harga daging sapi dipasaran sudah mulai merangkak naik dalam beberapa hari terakhir.
Persib 20 Jan 2016, 16:09 WIB Anwar Sanusi puji kualitas eks kiper Persib yang kini bela Mitra Kukar Sejak bergabung bersama Persib tahun 2012 lalu, Shahar hanya menjadi kiper pelapis untuk menggantikan I Made Wirawan.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 15:46 WIB Robot Trangkoters jadi primadona wisata baru warga Bandung "Anak saya kan emang suka robot. Kebetulan di sini ada patung robot kaya yang di film Transformer itu," kata Hera.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 15:31 WIB Kota Bandung hasilkan 200 ton sampah plastik per hari Bahkan PD Kebersihan telah menyiapkan Tempat Pembuangan Akhir (TPA) lainnya untuk mengantisipasi kelebihan kapasitas sampah.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 12:46 WIB Setelah punya pelatih baru, Persib diharapkan segera kembali berlaga "Pasti mengarahnya ke sana ya, yang pasti mungkin dalam waktu dekat juga (akan ada keputusan)," kata Atep.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 12:44 WIB Inilah Trangkoters, robot angkot unik dari Bandung Untuk membuat Trangkoters menghabiskan dana Rp 150 juta.
Gaya Hidup 20 Jan 2016, 12:19 WIB Jangan abaikan kesehatan gigi susu pada anak, bahaya loh Menjaga kesehatan gigi dan mulut pada anak memerlukan tips khusus.
Kuliner 20 Jan 2016, 11:52 WIB Yakitori, sate ala Jepang yang menggugah selera Ini salah satu camilan ternama di Jepang, yakitori memiliki banyak penggemar.
Gaya Hidup 20 Jan 2016, 11:01 WIB Ini cara membedakan sepatu Docmart asli dan KW Jangan tertipu lagi oleh produk KW ya guys.
Gaya Hidup 20 Jan 2016, 10:55 WIB Cara mengusir tikus dari rumah dengan mudah Tikus juga seringkali melubangi kayu dan plafon. Ditambah sering merusak peralatan dapur. Pokoknya bikin sebal.
Lapak 20 Jan 2016, 10:50 WIB Docmart Inggris tak diproduksi, produk Asia laris manis Produk asal Asia khususnya Thailand, China, dan Vietnam laris manis karena kualitasnya yang bagus ketimbang negara lain.
Kuliner 20 Jan 2016, 10:40 WIB Ini martabak kesukaan Bondan 'maknyus' Winarno di Bandung "Ini favorit banget," ujar Bondan.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 10:23 WIB Kereta cepat Jakarta-Bandung akan terintegerasi dengan LRT Jabodetabek Penginteregasian didasarkan pada jumlah penduduk yang besar.
Halo Bandung 20 Jan 2016, 10:20 WIB Cerita Panji, warisan Nusantara kembali dibangkitkan Bila di Timur Tengah ada kisah 1001 malam, maka Nusantara punya Cerita Panji.
Gaya Hidup 20 Jan 2016, 06:35 WIB Jangan anggap sampah, kulit bawang merah memiliki banyak manfaat Kulit bawang merah yang menyimpan sejumlah manfaat bagi manusia, apa saja?
Halo Bandung 20 Jan 2016, 06:07 WIB Ini manfaat cangkang telur yang tidak dipikirkan banyak orang Cangkang sebagai pembungkus telur ternyata juga memiliki banyak manfaat buat manusia.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 18:23 WIB Cat yang dipakai manusia silver mengandung zat berbahaya Mereka sering diimbau, tapi tak pernah memperdulikan.
Lapak 19 Jan 2016, 15:35 WIB Rayakan Imlek di Hotel Panghegar 'Buy 5 get 1 free' Guna meramaikan tahun baru cina itu pihaknya akan menyuguhkan pertunjukkan barongsai dan hadiah spesial bagi mereka yang beruntung.
Gaya Hidup 19 Jan 2016, 15:19 WIB Yuk, mengenal gaya hidup zero waste Prinsip hidup zero waste berusaha mengembalikan gaya hidup organik.
Persib 19 Jan 2016, 15:11 WIB Tony akan ikuti laga amal untuk M. Nasuha dan Alfin Tuasalamony Berharap, dengan adanya dukungan lewat pertandingan amal, para pemain yang mengalami cedera seperti termotivasi agar tetap kuat.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 15:06 WIB BMKG ingatkan cuaca ekstrem di Kota Bandung "Bulan Januari hingga Juni diprediksi suhu muka air laut di sekitar wilayah Jawa Barat menghangat. Potensi awan itu (CB) cukup tinggi," kata Iid.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 14:25 WIB Kafe ini punya konsep makan es krim bareng kucing "Konsepnya hutan jadi warna cokelat dan hijau mendominasi. Terus sengaja dibuat banyak area bermain biar kucingnya nyaman juga," ujar Arinda.
Gaya Hidup 19 Jan 2016, 14:23 WIB Buka cabang baru, Toko Organik klaim gaya hidup sehat meningkat Kesulitan mencari produk organik? Datang saja ke Jalan Cimanuk
Halo Bandung 19 Jan 2016, 14:03 WIB Bulan depan Kota Bandung terapkan kantong plastik berbayar "Saat ini kita sedang menunggu ketuk palu APBD 2016 mengenai nominal yang akan ditetapkan nanti untuk kantong plastik berbayar," kata Teti.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 13:57 WIB Lakukan 5 hal ini untuk usir rayap Rayap banyak hidup di negara tropis seperti Indonesia.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 13:56 WIB Ada kolam kembangbiak ikan hampir punah di Teras Cikapundung "Kolam itu ada ikan-ikan hampir punah, ikan Kehkel, Betok, Tampele dan Sepat. Kita sengaja mendatangkan pelosok dari Jawa Barat," kata Yayat.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 11:31 WIB Pemkot Bandung buka lowongan kerja sebagai operator data Berkas lamaran diterima paling lambat tanggal 20 Januari 2016.
Gaya Hidup 19 Jan 2016, 11:07 WIB Pizza bergaya Australia dengan telur di bagian atas "Yang beda sebenarnya karena menggunakan telur pada bagian tengahnya, juga adonan rotinya berbeda karena hitam," ujar Ivan.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 11:01 WIB Cara mengelola sampah yang cerdas dan bertanggung jawab Pola kumpul angkut buang disebut pola sentralistik, yaitu memusatkan pembuangan sampah di satu titik.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 10:58 WIB Walhi Jabar sebut area bencana banjir di cekungan Bandung meluas Luasan banjir tersebar di 30 kecamatan.
Gaya Hidup 19 Jan 2016, 10:40 WIB Ini kiat ampuh kurangi kecanduan pada rokok Penasaran? Yuk simak ulasannya berikut ini.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 10:20 WIB New Ertiga Dreza tahun ini targetkan penjualan 36 ribu unit Pihaknya optimis penjualan akan mencapai target tahun ini karena industri otomotif terus berkembang baik.
Halo Bandung 19 Jan 2016, 10:17 WIB Rumentang Siang, gedung kesenian dengan harga sewa paling merakyat "Gedung ini menjadi gedung pertunjukkan bagi rakyat yang paling laku se-Bandung," kata pegiat Teater Bel Bandung, Conie Galang.
Gaya Hidup 19 Jan 2016, 06:30 WIB Sejumlah manfaat tanaman kumis kucing bagi kesehatan Tanaman kumis kucing berguna sebagai obat tradisional yang sudah digunakan dari masa ke masa.
Halo Bandung 18 Jan 2016, 19:49 WIB Begini modus manusia silver beraksi di Bandung "Kami imbau kepada masyarakat supaya jangan lagi memberikan sumbangan kepada mereka"
Persib 18 Jan 2016, 18:23 WIB Persib masih tunggu jadwal ulang laga melawan PBR Namun karena ada aksi teror bom di Jakarta membuat pihak kemanan terpaksa membatalkan laga.
Persib 18 Jan 2016, 18:09 WIB Dias Angga kenal baik gaya kepelatihan Dejan Antonic Dejan sangat anti menuai kekalahan saat menjalani suatu pertandingan.
Persib 18 Jan 2016, 17:59 WIB Pelatih asal Serbia dapat tawaran latih Persib Calon pelatih Persib Dejan Antonic masih rundingkan kontrak dengan manajemen PT PBB.
Komunitas 18 Jan 2016, 17:51 WIB Teras Cikapundung akan adakan program edukasi soal lingkungan Kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan di area tersebut masih kurang.
Gaya Hidup 18 Jan 2016, 17:12 WIB Dukung ASI eksklusif perusahaan diminta sediakan ruang laktasi Diharapkan manajemen tempat bekerja memberikan dukungan bagi ibu menyusui sehingga bayi sehat, ibu bahagia dan prestasi kerja meningkat.
Kuliner 18 Jan 2016, 17:02 WIB Minuman ini dingin tapi hangat, kok bisa? Cocok bagi Anda yang tak terlalu suka minuman manis.
Halo Bandung 18 Jan 2016, 16:42 WIB Bolehkah polisi menggelar razia di tikungan jalan? Dalam Peraturan Pemerintah RI Nomor 80 Tahun 2012 dijelaskan.
Halo Bandung 18 Jan 2016, 16:40 WIB Pemprov Jabar belasungkawa atas meninggalnya putra Menteri Susi "Atas nama Pemprov Jawa Barat dan pribadi, saya mengucapkan belasungkawa. Innalillahi wa inna ilaihi rajiun," kata Aher.
Halo Bandung 18 Jan 2016, 16:05 WIB Pengembangan kreativitas efektif cegah paham teroris "Program beasiswa kampus tersebut harus diarahkan ke isu kebangsaan, misalnya membuat kegiatan kreativitas," kata Muradi.