Halo Bandung 05 Jan 2016, 15:32 WIB Terima informasi dari masyarakat, Polda Jabar buka Posko Bom Posko Bom tersebut ada di Polrestabes Bandung, Jalan Jawa, maupun di Mako Polda Jabar, Jalan Soekarno-Hatta, Bandung.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 15:19 WIB Pasca teror bom Tahun Baru, Ridwan Kamil perketat pengawasan Dia mengatakan pihaknya akan meningkatkan kewaspadaan yakni dengan memperketat pengawasan keamanan di Pendopo.
Kuliner 05 Jan 2016, 15:06 WIB Minuman yang cantik dan segar dengan ice pop Minumannya segar dan sedikit asam dari ice pop yang kita buat dari lemon. Jadi memang teh dengan rasa buah dengan sedikit asam dan segar.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 14:43 WIB Ini jarak terdekat antara bumi-bulan di 2016 Lalu apa efek perubahan jarak bulan dari bumi? Adalah munculnya perbedaan ukuran besar penampakan bulan dalam fase tertentu.
Persib 05 Jan 2016, 14:31 WIB Tantan ingin pensiun bersama Persib Bandung Pemilik nomor punggung 82 ini mengatakan, dia akan membela Persib selama masih memiliki kekuatan untuk menjadi pendobrak di lini depan.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 14:25 WIB Cari pelakuk bom Tahun Baru, Ridwan Kamil serahkan file CCTV Menurut pria yang akrab disapa Kang Emil ini , CCTV tersebut terhubung dengan Bandung Command Center (BCC) yang berada di Balai Kota.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 14:02 WIB Ini kecanggihan satelit buatan Indonesia yang dimiliki LAPAN Tujuan penggunaan utama dari satelit LAPAN-A2 adalah sebagai mitigasi bencana.
Gaya Hidup 05 Jan 2016, 14:00 WIB Indahnya Taman Anak Sungai Cikapayang di Balai Kota Bandung "Tempatnya enak. Jadi tempat nongkrong baru. Sambil ngerjain tugas juga enak," kata Oci.
Persib 05 Jan 2016, 13:40 WIB Jupe pilih berlibur dibanding seleksi masuk tim sepakola Sepulangnya dari Malaysia, untuk saat ini Jupe lebih memilih menghabiskan waktu dengan berlibur bersama keluarganya.
Lapak 05 Jan 2016, 13:28 WIB Jam dinding Hardrock Café, oleh-oleh Bandung yang digemari para turis Jam ini berukuran sekitar 50 x 30 centimeter yang terbuat dari bingkai kayu yang dilapisi pasir pantai Pangandaran.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 13:05 WIB Ingat, gerhana matahari total 9 Maret 2016 lintasi 10 provinsi ini Sebelumnya, gerhana matahati total pernah melintasi Indonesia pada 11 Juni 1983 dengan cakupan area berbeda dengan GMT 2016.
Komunitas 05 Jan 2016, 12:16 WIB Rayakan Ultah ke-7 Majelis Sastra Bandung gelar wayang golek MSB merupakan komunitas sastra nirlaba yang berdiri 25 Janurai 2009. Mengusung tagline Majelis Sastra Bandung, ruang sastra yang sebenarnya.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 12:00 WIB Masinis kocak, berhenti di tengah jalan cuma buat beli nasi bungkus
Lapak 05 Jan 2016, 11:44 WIB Sepi pertandingan sepak bola, penjual jersey ini curi kesempatan Jadi kita berkreasi dengan menciptakan baju dan merchandise Persib," kata Hilman.
Daftar Alamat 05 Jan 2016, 10:13 WIB Daftar alamat TK & playgroup di Bandung Tak usah bingung lagi mencari TK ataupun playgroup di Bandung. Simak ulasannya di bawah ini.
Halo Bandung 05 Jan 2016, 10:12 WIB Ini beragam manfaat cacing tanah yang perlu kamu ketahui Penyembuhan sakit tifus: Tifus di akibatkan dari pertumbuhan bakteri salmonella dalam organ pencernaan kita.
Lapak 05 Jan 2016, 10:04 WIB Paul suguhkan tampilan elegan dengan model klasik Sebagian bahan baku pembuatan sepatu yakni kulitnya sendiri didatangkan langsung dari Thailand.
Daftar Alamat 05 Jan 2016, 09:41 WIB Ini daftar museum yang ada di Kota Bandung Museum memberikan informasi mengenai sejarah maupun teknologi yang digunakan pada masa lampau.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 18:52 WIB Polisi sebut bom malam Tahun Baru di Bandung rakitan dan low eksplosif "Tadi Densus 88 juga mengatakan banyak sekali pembandingnya. Itu nanti akan dicek lagi lebih teliti," kata Sulistyo.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 18:18 WIB 12 Taman skala RW bakal dibangun tahun ini di Bandung Saat membangun taman skala RW ini, Pemkot Bandung akan berkoordinasi dengan warga sekitar untuk membahas konsep taman yang akan dibangun.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 18:08 WIB Cari pelaku bom Tahun Baru, Polda Jabar sharing informasi warga Dalam acara sharing tersebut dilakukan poling informasi dari masing-masing unsur di kepolisian.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 17:19 WIB Akan dibuat jalan, 600 makam akan dipindahkan Arief mengungkapkan, pihaknya akan segera mensosialisasikan rencana tersebut kepada ahli waris.
Persib 04 Jan 2016, 16:49 WIB Walau tak bermain bersama Persib, bobotoh tetap dukungan Spasojevic Bagi mantan striker Persib ini, dukungan yang diberikan bobotoh merupakan loyalitas dan totalitas yang luar biasa.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 15:39 WIB Cari pelaku bom Tahun Baru Polisi minta warga serahkan foto selfie “Rekaman maupun selfie sekitar pukul 01.20 ke belakang silakan beri ke kami Polda Jabar atau Polrestabes Bandung,” kata Kombes Pol Sulistiyo.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 15:23 WIB Diminta warga buatkan pantai buatan, begini reaksi Ridwan Kamil "Ya dipertimbangkan," kata Ridwan kamil.
Persib 04 Jan 2016, 15:09 WIB Gelandang Persib ini diminati tim sepak bola luar negeri Pemilik nomor punggung 8 ini mengatakan, meski ada keinginan untuk hijrah ke tim lain, namun ia perlu mempertimbangkan lebih jauh.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 15:08 WIB Ini modus pencurian kendaraan di parkiran mal Biasanya, modus ini digunakan untuk para pencuri sepeda motor di mal yang dijaga oleh jasa parkir.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 15:01 WIB Petisi minta Pantai Buatan di Bandung hebohkan dunia maya Petisi yang ramai menjadi perbincangan di dunia maya ini berawal dari permintaan 'nyeleneh' dari pemilik akun Facebook bernama Febby Lorentz.
Lapak 04 Jan 2016, 14:45 WIB Mau sepatu kulit tetap awet, gunakan balsem ini Ada baiknya sepatu dirawat menggunakan balsem seminggu sekali. Sehingga warna kulitnya akan tetap terjaga dan kulit asli pun tak akan cepat rusak
Halo Bandung 04 Jan 2016, 13:59 WIB Ritual langka menyelamatkan bumi akan digelar di Lembang "Acara ini diikuti semua kalangan, budayawan hingga tokoh agama. Tahun lalu acara juga dibuka istighosah dan tradisi," kata Ibnu.
Kuliner 04 Jan 2016, 13:56 WIB Galendo jadi brownies, enak ga ya? Galendo merupakan camilan yang berasal dari Ciamis terbuat dari kelapa sebagai bahan utamanya.
Kuliner 04 Jan 2016, 13:35 WIB Citarasa khas Sunda, nasi tutug oncom yang seuhah! Penganan khas Tasikmalaya yang lebih dikenal dengan nama TO ini memang punya daya pikat yang luar biasa.
Persib 04 Jan 2016, 13:00 WIB Akan ikuti turnamen, Persib butuh pemain berpengalaman Atep pun tak mempermasalahkan pemain yang akan direkrut merupakan pemain asing atau lokal.
Persib 04 Jan 2016, 12:01 WIB Walau belum ada kompetisi, Persib akan tetap tambah pemain "Untuk turnamen sejujurnya kita masih butuh bantuan dari sosok pemain asing yang bagus secara kemampuan," kata Djanur.
Profil 04 Jan 2016, 11:49 WIB Ini Ega penolong nenek yang tertabrak angkot di Bandung Dari informasi yang tertulis di akun Instagram miliknya, Ega merupakan seorang penari profesional.
Halo Bandung 04 Jan 2016, 11:14 WIB Tolong nenek korban tabrakan, pemuda ini dipuji Ridwan Kamil Menurut Emil, Ega bukanlah warga yang panikan dan cenderung memotret saja jika ada peristiwa kecelakaan terjadi.
Kuliner 04 Jan 2016, 10:41 WIB Coba deh ayam gulung unik isi wortel di Samurai Bento Perut Anda akan dimanjakan dengan daging ayam gulung dengan seporsi salad serta nasi putih berukuran besar.
Gaya Hidup 04 Jan 2016, 10:26 WIB Bahaya! Anda jangan tidur dalam posisi ini Posisi-posisi itu pada umumnya tidak dianjurkan oleh ahli kesehatan karena sering dilaporkan memicu cedera akibat salah posisi.
Kuliner 04 Jan 2016, 09:59 WIB Asyik, kini anak muda Cijerah punya tempat nongkrong anyar "Konsepnya Go Green. Jadi gimana caranya kami membuat tempat yang nyaman buat pengunjung," kata Handi.
Halo Bandung 03 Jan 2016, 19:00 WIB Libur panjang usai, 20 ribu kendaraan mulai tinggalkan Bandung "Artinya ini mulai terlihat terjadi peningkatan. Peningkatan diprediksi akan terjadi hingga malam nanti," kata Suherlan.
Halo Bandung 03 Jan 2016, 17:52 WIB Investasi lukisan di Bandung tetap subur meskipun saat dolar naik "Di kita makin naik dolar makin ramai. Misalnya krisis 97 lalu, penjualan lukisan justru ramai," kata Ropih.
Halo Bandung 03 Jan 2016, 17:30 WIB Emil: Kalau parkir Teras Cikapundung penuh, ke Babakan Siliwangi "Untuk lahan parkir lebih dari cukup. Namun harus dipopulerkan jika di sini penuh diimbau untuk parkir di Babakan Siliwangi," kata Emil.
Halo Bandung 03 Jan 2016, 17:16 WIB Usai liburan, Taman Musik Bandung jadi jorok banyak sampah berserakan Sampah tersebut mulai dari kantong plastik, bekas minuman kemasan, cangkang rokok, kertas dan tisu.
Pariwisata 03 Jan 2016, 16:58 WIB Teras Cikapundung kini jadi wisata alternatif baru di Kota Bandung Sejak digelar acara softlaunching oleh Wali Kota Bandung Ridwan Kamil di penghujung tahun 2015, lokasi ini mampu membetot perhatian pengunjung.
Halo Bandung 03 Jan 2016, 15:36 WIB Kunjungi Teras Cikapundung, Ridwan Kamil tuntun sepeda sendiri "Sugan (mudah-mudahan) sudah lihat Teras Cikapundung sudah bersih, mereka terinpirasi tidak buang (sampah) ke sungai," ujar Emil.
Halo Bandung 03 Jan 2016, 13:06 WIB Masuk angin ternyata bisa diatasi dengan gowes sepeda "Badan jadi ringan, menghilangkan stress juga. Kan dengan bersepeda kita sekalian cuci mata," katanya.