Tips mudah bikin perangkap nyamuk dari botol plastik

user
Mohammad Taufik 13 Januari 2016, 15:52 WIB
untitled

Bandung.merdeka.com - Musim hujan seperti sekarang ini salah satu paling menyebalkan adalah serangan nyamuk. Meskipun sudah memakai obat semprot nyamuk, terkadang serangga penghisap darah itu masih saja banyak jumlahnya.

Nah, berikut ini ada tips membuat perangkap nyamuk yang cukup efektif. Pertama siapkan botol plastik, gunting, sedikit air, gula, ragi dan madu.

Nah, bagaimana cara membuatnya? Simak video ini. Setelah perangkap jadi, lalu letakkan di tempat yang banyak menjadi sarang nyamuk. Bisa di pojok ruangan atau di tempat lain. Silakan mencoba.

Kredit

Bagikan