Serunya Kompetisi Mewarnai yang Jadi Ajang Edukasi serta Berpikir Kreatif
pelajar
Bandung.merdeka.com - Ribuan pelajar mengikuti kompetisi menggambar dan mewarnai bertajuk Grand Final HiLo School Draw and Play 2019 yang digelar di Bandung.
Acara ini ditujukan bagi para pelajar sekolah dasat dari kelas satu hingga enam. Ada dua kategori yang dilombakan yakni menggambar dan mewarnai.
"Ada dua kategori, kriterianya kelas satu sampai tiga dan kelas empat sampai kelas enam," kata Customer Development PT Nutrifood Indonesia Area Jawa Barat, Muhammad Yosa Rizal.
Lebih lanjut ia menjelaskan, ini merupakan acara yang digelar secara nasional dan berlangsung di 90 kota di Indonesia.
Yosa lebih lanjut menjelaskan, tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mengedukasi para siswa dan mengajak para pelajar berpikir kreatif.
"Memang tujuannya mengedukasi siswa SD dan mengajak untuk berpikir kreatif," kata Yosa.
Di Bandung, kegiatan ini melibatkan 120 sekolah dasar dan ada 800 peserta yang ikut. Dalam lingkup nasional, ada ribuan sekolah yang terlibat dalam kegiatan ini.
Â
Tag Terkait
Zurich Luncurkan Entrepreneurship Bantu Siswa SMA & SMK Ciptakan Peluang Ekonomi
Pentingnya Metode yang Tepat Agar Anak Bahagia saat Belajar
AWS dan PJI Inisiasi Program Edukasi Kesiapan Kerja
Transformasi Schoolfess Bagi Pendidikan Indonesia
Politeknik Pariwisata NHI Bandung Gelar Campus Day 2022
University of Leeds Tawarkan Beasiswa Program Master, Mau?
Bahasa Asing yang Penting untuk Dipelajari Anak Mulai dari Sekarang
Untuk Kaum Perempuan, Yuk Kenali Peluang Kerja di Bidang Keamanan Siber
Pesantren Baitul Muqoddas Tangerang Siapkan Generasi Qur’ani Produktif
Pijar Kelas, Aplikasi Belajar Untuk Guru dan Siswa Secara Gratis