Menginap murah di malam tahun baru hanya di Mercure Bandung
Mercure In Wonderland
Bandung.merdeka.com - Pergantian tahun sudah menanti. Sudahkah Anda menentukan rencana untuk menghabiskannya bersama keluarga atau orang tersayang?
Â
Langkahkan kaki ke dunia penuh dengan keajaiban di acara tahun baru Mercure Bandung Setiabudi bertajuk âMercure In Wonderlandâ yang bertempat di Grand Ballroom.
Rangkaian keseruan akan dimulai pada 31 December 2016 pukul 19.00 WIB. Executive Chef, Dani Darmawan dan timnya akan mempersiapkan hidangan istimewa pada sesi Gala Dinner untuk memikat cita rasa setiap tamu.
Dari rilis yang diterima Merdeka Bandung, tak hanya itu, hotel juga akan menghadirkan gebrakan perkusi dari Tataloe Percussion, pertunjukan illusi dan sulap yang menghibur dari sederet bintang tamu.
Seperti Gie Askaf Mind Hacker dan The Mister Comedy Parody, keriuhan pergantian malam bersama Juicy Luicy Band, permainan interaktif, pembaca tarot, beragam hadiah menarik dan grand prize tiket liburan dan tiket ke Universal Studios Singapore untuk dua orang.
Â
Paket menginap untuk tahun baru di Mercure Bandung Setiabudi mulai dari Rp 5.288.000 per 2 malam, sudah termasuk sarapan setiap hari untuk dua orang dewasa dan dua orang anak-anak di bawah usia 12 tahun, makan malam dan tiket ke Mercure in Wonderland untuk dua orang dewasa dan satu anak-anak di bawah usia 12 tahun.
Periode menginap mulai tanggal 30 December 2016 hingga 2 Januari 2017.
Â
Siap untuk terpesona dengan keajaiban tahun baru di Mercure Bandung Setiabudi? Untuk info dan reservasi hubungi kami di 022-82000000, email di reservation@mercure-bandung-setiabudi.com atau cari tahu di www.mercurebandung.com.
Tag Terkait
Hangatnya Malam Tahun Baru Sambil Bernostalgia Bareng Kla Project dan Ten 2 Five
Produksi Sampah di Malam Tahun Baru Meningkat
Seru Merayakan Malam Tahun Baru di Ibis Bandung Trans Studio
Kemeriahan Malam Tahun Baru di Hotel Berbintang di Bandung
Ribuan Warga Padati Acara Bandung Berdzikir di Masjid Al Ukhuwah
PD Kebersihan Kerahkan 536 Personel di Malam Tahum Baru
Malam Ini, Mocca Bakal Hibur Malam Pergantian Tahun di Savoy Homann Bidakara Hotel
Ten 2 Five Bakal Bawakan 18 Lagu di Konser Malam Tahun Baru
Tahun Baru, Nostalgia Bareng Kla Project dan Ten 2 Five di The Trans Luxury Hotel
Trans Studio Mall Manjakan Pengunjung Dengan Hajatan Transvolution